Senin, 22 Februari 2010

Susu kambing untuk hewan piaraan

Wah ada-ada aja. Tapi memang begitu kenyataannya. Pak Heri yang tinggal di Perum Bukit Palma kawasan Surabaya Barat. Memang sedikit aneh susu kambing yang biasa dikonsummsi oleh manusia ternyata juga digunakan untuk menstimulasi performa hewan piaraan.

Sewaktu menerima order dari pak Heri saya sempat menanyakan keluhan kesehatannya sehingga memesan susu kambing. Tapi betapa terkejutnya saya begitu tahu kalo susu kambing yang dipesannya bukan untuk konsumsi dirinya, melainkan untuk piaraan kesayangannya anjing kelas, chow-chow. Informasi yang diberikan pak Heri dari pengalaman memberi susu kambing untuk hewan Pet yang diternaknya ternyata luar biasa. Selain menjadikan tubuh si chow-chow sehat, kulit/bulu mengkilat, air susu si indukannyapun juga menjadi banyak dan berkualitas.

Sebenarnya bukan kali ini saja saya menerima order yang bukan untuk manusia...hee..hee... beberapa waktu sebelumnya juga yang digunakan untuk kucing. wow...memang susu kambing khasiat luar biasa. Tidak hanya untuk manusia saja...sesama hewan juga.

Jadi kalo anda punya hewan piaraan yang ingin tampak lebih sehat,bagus performa atau penampilannya, serta juga untuk mencukupi nutrisi indukan (ternak)..... Beri susu kambing.

Penulis : Team Naga SP

0 komentar: